Arahpublik.com - Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert resmi diperkenalkan PSSI dalam jumpa pers di Jakarta, pada Minggu (12/1/2025).
Dalam kesempatan itu, Patrick Kluivert mengungkap upayanya untuk menyeleksi para pemain berbakat yang akan masuk dalam skuad Timnas Indonesia.
Patrick Kluivert menegaskan, hanya pemain yang berpengalaman mendapatkan banyak menit bermain di klub, bisa mendapatkan kepercayaannya untuk tampil bersama Timnas Indonesia.
"Karena satu hal yang sangat penting, adalah pemain dapat mengatakan 'Ya, saya fit'," tegasnya.
"Tetapi apa artinya fit jika Anda (pemain) tidak mendapatkan waktu bermain di tim Anda?" tegas Patrick Kluivert.
Pernyataan yang disampaikan pelatih pengganti dari Shin Tae-yong (STY) itu mengindikasikan dirinya tidak akan memakai pemain yang jarang bermain di klub.
Berikut sejumlah 'kode' dari Kluivert kepada para pemain Timnas Indonesia agar bisa lolos seleksi di tim kepelatihannya.
Fokusnya Bukan Hanya Latihan
Dalam kesempatan yang sama, pelatih asal Belanda itu mengingatkan para pemain Timnas Indonesia yang akan melakukan sesi latihan bersamanya untuk tidak hanya terfokus pada satu hal.
"Fokusnya tidak hanya tentang latihan, seperti Anda harus benar-benar berbicara banyak terkait kebugaran bersama pelatih fisik," sebut Patrick Kluivert.
Selain itu, Marselino cs juga dituntut untuk aktif berkomunikasi dengan tim kepelatihannya.
Artikel Terkait
Menyelami Sepak Terjang Patrick Kluivert yang Bakal Tukangi Timnas Indonesia: Punya Segudang Pengalaman di Eropa
Sambut Pelatih Baru Timnas Indonesia dengan Legowo, Coach Justin Klaim Patrick Kluivert Kurang Pengalaman hingga Soroti STY
Catatan Plus-Minus Pelatih Anyar Timnas Indonesia Patrick Kluivert Dibongkar Media Curacao: Tak Konsisten, Strateginya Membingungkan!
Asa Punggawa Timnas Indonesia ke Pelatih Anyar Patrick Kluivert: Lolos Piala Dunia 2026!
Alex Pastoor Jadi Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Punya Strategi Khas dan Pernah Latih Klubnya Thom Haye hingga Calvin Verdonk
Patrick Kluivert Sebut Pemain Lokal ‘Jantung’ Timnas Indonesia: Sama Pentingnya dengan Abroad dan Naturalisasi
Dear Fans Garuda! Patrick Kluivert Suka Tekanan dan Tantangan, Begini Ungkapan Anak STY Usai Sang Ayah Dipecat PSSI
Thom Haye Soroti Patrick Kluivert Cs: Berani Latih Timnas Indonesia hingga Ingin Garuda ke Piala Dunia 2026
Peran Ganda Patrick Kluivert di Kursi Kepelatihan Timnas Indonesia, Jadi 'Magnet' Pemain Grade A di Eropa?
Menyerang atau Bertahan? Filosofi Permainan Patrick Kluivert Bersama Timnas Indonesia, Begini Penjelasan Sang Meneer
Patrick Kluivert Jadi Pelatih Anyar Timnas Indonesia, Media Vietnam Sibuk Nyinyir usai PSSI Pecat Shin Tae-yong
Tiga Alasan Patrick Kluivert 'Ngebet' Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Salah Satunya Soal Fanatisme Suporter Sepak Bola Tanah Air!